Postingan

Menampilkan postingan dengan label ECG

Pesan Presiden Jokowi dalam Rapat Kerja Kesehatan Nasional 2024

Gambar
  Indonesia berpeluang menjadi negara maju saat bonus demografi terjadi pada tahun 203--an dimana 68% penduduk Indonesia berada pada usia produktif. Bila kita tidak mencapai ini, kita akan seperti Amerika Latin yang tidak bisa menjadi negara maju. Namun banyak tantangan yang harus dihadapi seperti angka stunting yang meskipun sudah menurun dari 37,6% (2013) menjadi 21,5% (2023), namun masih jauh dari target 14%. Kematian akibat penyakit menular juga masih tinggi yaitu stroke 331 ribu per tahun, jantung 296 ribu per tahun dan kanker 297 ribu per tahun. Itulah sebabnya kementerian kesehatan berusaha agar Puskesmas bisa melakukan deteksi dini dengan menggunakan USG dan EKG. Rumah sakit juga diharapkan untuk bersiap menerima CT-Scan, mamografi dan Cath-Lab, Linaec, serta MRI. Tentu semua itu harus ditunjang dengan sumber daya manusia yang memadai. Ketersediaan dokter spesialis masih menjadi problem terbesar. Rasion dokter kita masih 0,47, ranking 147 dunia. RSUD Indonesia 34% tidak punya d

EKG / ECG Sensor Arduino

Gambar
Teknologi itu murah dan mudah, kalau kita berkunjung ke rumah sakit di ICU kita akan melihat monitor yg menampil grafik, kita akan bertanya alat apa itu? Itu adalah alat perekam  kelistrikan jantung. Disini saya akan share bagaimana membuat alat itu, membuat sendiri jauh lebih murah hanya bermodal 200rb anda sudah bisa selfy dengan gambaran jantung anda, sebelum ke pembuatan alat saya akan bahan dulu landasan teorinya ECG singkatan dari Elektro Cardio Graf, dimana jantung kita menghasilkan listrik jadi listrik dari jantung kita tangkap melalui elektroda yg ditempelkan di dada Kalau liat gambar itu ga usah bingung, itu sama   serti grafik arus bolak-balik pada listrik, kalau kebawah negatif kalau keatas positif, kalau lurus artinya listriknya mati atau 0 Langsung kita buat alatnya, sebelum membuat ada beberapa alat yg kita siapkan: Hardware: 1.        Arduino Nano harganya 35rb 2.        ECG Module (AD8232) harga 120rb sudah lengkap kabel dan electrode

Postingan populer dari blog ini

Kamus Dayak Ngaju - Indonesia

Pengantar singkat Bahasa Dayak Ngaju (4)

Laki-laki adalah "qawwam" bagi perempuan