Postingan

Menampilkan postingan dengan label Kapal Polisi

Kunjungan Kerja Pj. Bupati Kapuas dan Safari Ramadhan di Masjid Muhajirin Anjir Mambulau Barat

Gambar
  Pada hari Ahad, 17 Maret 2024 rombongan Safari Ramadhan Hervina Pulsa di Masjid Muhajirin. Kegiatan ini dihadiri oleh masyarakat sekitar masjid. Kegiatan diawali dengan sambutan Camat Kapuas Timur dan ketua FKUB Kabupaten Kapuas. Ketua FKUB menekankan pentingnya sinergi antara ulama dan umara. Bupati Kapuas, Erlin Hardi menekankan pentingnya pendidikan keagamaan yang akan membentuk akhlak. Beliau kembali menekankan pentingnya persamaan dalam membangun Kapuas Barkah dan Beriman. Beliau juga meminta masukan dari masyarakat. Beliau ingin membangun dari desa. Hidup nyaman, sehat dan pintar adalah 3 hal yang ingin beliau wujudkan.  Dalam kesempatan juga diberikan bantuan rumah ibadah tahun 2024 kepada 4 masjid di Kecamatan Kapuas Timur.  Tausiyah Ramadhan membahas masalah berbagai kemuliaan yang diterima manusia selama Ramdhan. Tidurnya saja bernilai ibadah. Amal diterima, sehingga disarankan perbanyak ibadah. Salah satunya adalah tarawih. Sayangnya diakhir Ramadhan jamaah tarawih makin b

Berkunjung Ke Kapal Polisi Elang

Gambar
Komandan Kapal Polisi Elang - AKP Yefri Dickson Ndolu, S.Sos Pada hari Minggu, 23 Februari 2014, admin berkunjung ke Kapal Polisi Elang. Kapal ini sedang bersandar di Pelabuhan KP3 Kuala Kapuas. Admin disambut oleh Komandan Kapal Polisi Elang - 4005, AKP Yefri Dickson Ndolu, S.Sos. Beliau menceritakan bahwa kapal ini memiliki awak sebanyak 20 orang. Mereka melakukan patroli dua kali seminggu. Beliau diperbantukan dari markas besar sebagai bantuan kendali operasi. Masalah yang banyak ditemukan di Kapuas adalah masalah undang-undang pelayaran seperti pemalsuan dokumen kapal. Beberapa unsur pelaksanaan tugas polisi perairan adalah sebagai berikut: Patroli tindakan pertama di tempat kejadian perkara menyangkut di perairan Bimbingan masyarakat pantai atau perairan serta pembinaan fungsi polisi air Melaksanakan patroli pengawalan penegakan hukum di perairan Pemberian bantuan SAR di perairan Pelaksanaan telekomunikasi dan informatika di perairan Pengumpulan dan pengolahan data

Kapal Polisi Bersandar di Pelabuhan KP3

Gambar
Kapal Polisi Bersandar di Pelabuhan KP3 Pada hari Sabtu, 15 September 2012 ketika sedang melakukan Wisata Susur Sungai di Sungai Kapuas Murung, Informasi Kapuas melihat adanya Kapal Polisi yang sedang bersandar di Pelabuhan KP3 . Keberadaan kapal ini cukup menarik perhatian mengingat jarang kapal dari instansi pemerintah yang bersandar di pelabuhan ini. Tentu saja kapal ini tidak seperti kapal perang yang biasa melakukan pengawasan perbatasan.

Postingan populer dari blog ini

Kamus Dayak Ngaju - Indonesia

Pengantar singkat Bahasa Dayak Ngaju (4)

Laki-laki adalah "qawwam" bagi perempuan