Postingan

Menampilkan postingan dengan label Play Store

Family Planning dan Tantangan Kesuburan: Saatnya Merancang Transisi Demografi

Gambar
Di banyak negara berkembang, program Family Planning telah menjadi tulang punggung pembangunan kesehatan dan kesejahteraan keluarga. Namun, pertanyaan strategis mulai muncul: apakah kita sedang menuju krisis kesuburan seperti yang dialami negara maju? Dan jika ya, mengapa belum mulai memikirkan kebijakan pro-natalis sejak sekarang? 🔍 Family Planning: Fondasi Pembangunan, Bukan Tujuan Akhir Program Family Planning bertujuan mengendalikan kelahiran yang tidak diinginkan, menurunkan angka kematian ibu dan bayi, serta meningkatkan partisipasi perempuan dalam pendidikan dan ekonomi. Di negara berkembang seperti Indonesia, manfaat jangka pendek dan menengahnya sangat nyata: keluarga lebih sejahtera, anak-anak lebih sehat, dan negara menikmati bonus demografi. Namun, Family Planning bukanlah kebijakan yang berdiri sendiri. Ia harus dilihat sebagai fase awal dalam siklus kebijakan demografi yang lebih luas. 📉 Negara Maju: Bukti Nyata Sulitnya Membalik Penurunan Kesuburan Negara-negara sepe...

Buku Informasi Kapuas di Google Play 2016

Informasi Kapuas (Jilid 12) Informasi Kapuas (Jilid 11) Informasi Kapuas (Jilid 10) Informasi Kapuas (Jilid 9) Informasi Kapuas (Jilid 8) Informasi Kapuas (Jilid 7) Informasi Kapuas (Jilid 6) Informasi Kapuas (Jilid 5) Informasi Kapuas (Jilid 4) Informasi Kapuas (Jilid 3) Informasi Kapuas (Jilid 2) Informasi Kapuas (Jilid 1) Semua buku diatas tersedia secara gratis di Google Play, Google Buku dan Play Store. Tentu anda harus memasukkan metode pembayaran ke semua akun diatas. Namun anda tidak akan dikenakan biaya apapun untuk membacanya. Buku-buku ini akan lebih mudah diakses diandroid bila anda mengunduh aplikasi Play Books. Bila anda mengakses buku ini di Google Book, anda bisa mengunduh PDF-nya secara gratis.

Informasi Kapuas (Jilid 11)

Gambar
Informasi Kapuas (Jilid 12) by Jum'atil Fajar Informasi Kapuas (Jilid 12) juga sudah diupload ke Google Play tapi masih dalam proses, jadi masih belum dapat diakses dari Play Store. Bagi pengguna windows dan android dapat mengakses buku-buku Informasi Kapuas dalam bentuk elektronik di alamat berikut ini: https://play.google.com/store/search?q=informasi%20kapuas&c=books Pengguna android dapat membaca buku-buku tersebut di Play Books. Sedangkan bagi yang ingin menggunakan aplikasi Informasi Kapuas di android untuk membaca berita dapat mengklik gambar dibawah ini:

eBook "Informasi Kapuas" bisa diakses melalui Play Store (Android)

Gambar
Buku elektronik Informasi Kapuas yang tersedia di Play Store Sejak kemarin, Senin, 7 September 2015 buku elektronik Informasi Kapuas (Jilid 1-11) sudah mulai tersedia di Play Store  -nya android. Buku elektronik tersebut dapat diakses secara gratis. Untuk bisa membelinya secara gratis, pemilik android mesti memiliki akun di Google dan memiliki metode pembayaran untuk pembelian tersebut. Bila tidak memiliki kartu kredit bisa menggunakan pulsa Telkomsel. Untuk mengaksesnya ikuti langkah-langkah berikut ini: Klik Play Store Pada Search Google Play  ketika "informasi kapuas" Pada hasil pencarian bagian "Books" ada dua buku elektronik yang ditampilkan, klik "MORE" Semua buku tentang "Informasi Kapuas" akan muncul di menu tersebut Klik salah satu judul buku elektronik Klik "Add to library" Klik "Buy" Klik "Open"

Postingan populer dari blog ini

Kamus Dayak Ngaju - Indonesia

Pengantar singkat Bahasa Dayak Ngaju (4)

Kode Pos di Kabupaten Kapuas