Postingan

Menampilkan postingan dengan label Sumatera Utara

Piagam Hak-Hak Keselamatan Pasien

Gambar
  Hak atas Perawatan yang Tepat Waktu, Efektif, dan Sesuai : Pasien berhak menerima perawatan yang responsif dan efektif, disesuaikan dengan kebutuhan kesehatan mereka, dan tersedia selama 24 jam. Hak atas Proses dan Praktik Perawatan Kesehatan yang Aman : Pasien berhak mengharapkan praktik perawatan yang aman, termasuk identifikasi pasien yang akurat, pengelolaan transisi perawatan yang aman, dan pencegahan infeksi. Hak atas Tenaga Kesehatan yang Kompeten dan Berkualifikasi : Pasien berhak diberi perawatan oleh tenaga kesehatan yang memiliki kualifikasi, keahlian, dan kompetensi sesuai dengan standar nasional dan internasional. Hak atas Produk Medis yang Aman dan Penggunaannya yang Rasional : Pasien berhak mengakses produk medis yang aman, termasuk obat-obatan, vaksin, dan teknologi medis, serta penggunaannya yang aman dan rasional. Hak atas Fasilitas Perawatan Kesehatan yang Aman dan Terlindungi : Pasien berhak diberi perawatan dalam fasilitas yang aman dan terlindungi, dengan desain

Becak Motor - Wisata

Gambar
Becak motor merupakan kendaraan umum yang banyak kita temui di Medan, Sumatera Utara. Kendaraan ini merupakan gabungan dari becak dan motor. Badan becak di las ke badan motor. Menurut keterangan salah satu pemilik becak motor (betor) harga barunya sekitar 18  juta rupiah. Menurut pemilik lain, kalau dicicil harganya bisa mencapai 28 juta. Naik betor ini sama dengan naik becak, harganya bisa ditawar dan harganya tergantung dekat jauhnya jarak tujuan. Betor ini mudah kita temukan dimana-mana. Gerakannya cukup lincah, jadi kalau suasananya macet, becak ini bisa melaju dengan cepat bila kendaraan di depannya sudah kosong. Hampir semua etnis yang ada di Medan, menjadi pengemuda betor ini. Dari bincang-bincang admin dengan beberapa pengemudi, mereka ada yang dari Nias, Padang, dan Deli. Sayangnya kalau kita naik becak motor ke Bandara Polonia, kalau kita mau masuk ke terminal keberangkatan dalam negeri, maka kita harus berjalan cukup jauh, apalagi kalau membawa barang yang banyak da

Postingan populer dari blog ini

Kamus Dayak Ngaju - Indonesia

Pengantar singkat Bahasa Dayak Ngaju (4)

Laki-laki adalah "qawwam" bagi perempuan