Roadshow Seminar Kesehatan 11 - DPD PPNI Kabupaten Kapuas

Gambar
  DPD PPNI Kabupaten Kapuas bekerja sama Bapelkes Kalimantan Tengah (Akreditasi A Kemenkes) dengan menyelenggarakan Roadshow Seminar Kesehatan 11 secara offline terbatas 200 peserta. Hari, Tanggal : Sabtu, 1 November 2025 Jam : 07.00 - 14.00 WIB Tempat : DPK PPNI Puskesmas Mandomai Kec. Kapuas Barat Kab. Kapuas Materi & Narsums : Deteksi Dini dalam Memantau Kehamilan  (dr. Butet - Puskesmas Mandomai) Pemeriksaan Kehamilan dan Pertolongan Persalinan di Puskesmas (Bdn. Hj. Halimah, S.ST, MM - Ketua IBI Kapuas) Asuhan Keperawatan Kegawatdaruratan pada Bayi Baru Lahir (Ns. Desrica - RSUD Kapuas) Sasaran Peserta & SKP :   https://siakpel.kemkes.go.id/index.php/Portal/kegiatan/36373033-3134-4038-b535-343437323331   Pendaftaran :  Rp. 50.000,- Transfer ke BRI 018001096934508 DPD PPNI Kabupaten Kapuas   https://forms.gle/3et2MLXvwuJUH43n8 PPNI jaya, KAPUAS barigas, PERAWAT sejahtera

Ulasan tahun 2016 - World Health Organization (WHO)


Topik-topik yang dibahas oleh WHO dalam ulasan akhir tahun ini adalah:
Januari

  • Pengepungan di Syria
Februari
  • Zika dideklarasikan sebagai kegawatdaruratan kesehatan masyarakat yang menjadi perhatian internasional
  • Para menteri komitmen untuk memperbaiki akses terhadap vaksin di Afrika
  • Hari Kanker Sedunia
  • Masalah rokok
Maret
  • Ketidakadilan mengganggu kesehatan remaja
  • Lingkungan yang tidak sehat
  • Kehilangan pendengaran pada anak-anak
  • Wabah demam kuning
April
  • Investasi pada kesehatan mental membuahkan hasil
  • Eliminasi Lepra pada tahun 2020
  • Gempa di Ekuador
  • Hari Kesehatan Sedunia 2016: Kalahkan Diabetes
  • Eropa dideklarasikan bebas malaria
Mei
  • Bungkus rokok polos menyelamatkan jiwa
  • Statistik Kesehatan Sedunia 2016
  • Mengurangi beban penyakit tropis yang terabaikan
  • Asia Tenggara mengalahkan tetanus ibu dan bayi baru lahir
Juni
  • Eliminasi penularan HIV dan Sifilis dari ibu-ke-anak
  • Akhir dari wabah ebola terbesar
  • Perkembangan filariasis limfatik
Juli
  • Hari Hepatitis Sedunia
  • Kebutuhan kesehatan kritis di Juba
  • Uruguai memenangkan kasus pengendalian rokok
Agustus
  • WHO memeriahkan Minggu Menyusui Sedunia
  • Krinis kemanusiaan di Nigeria
  • Memperbaiki kesehatan ibu
September
  • Sebagian Amerika bebas campak
  • Diskriminasi penuaan buruk bagi kesehatan anda
  • Paparan polusi udara dan dampak kesehatan
  • Aksi terhadap resistensi anti mikroba
  • Investasi pada tenaga kerja kesehatan sedunia
  • Alkohol - kematiannya meningkat di Eropa
Oktober
  • Laporan Tuberkulosis Sedunia
  • Topan Matthew
  • Kondisi kerja yang lebih baik untuk bidan-bidan
November
  • Konferensi global ke-9 tentang promosi kesehatan
  • Maroko eliminasi trakoma
  • Respon kolera di Yaman
  • Kesehatan di Mosul
  • Zika bukan lagi masalah kegawatdaruratan internasional
Desember
  • Pedoman baru tentang uji diri HIV
  • Laporan Malaria Sedunia
  • Hari Cakupan Kesehatan Universal

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kamus Dayak Ngaju - Indonesia

Pengantar singkat Bahasa Dayak Ngaju (4)

Kode Pos di Kabupaten Kapuas