Postingan

Menampilkan postingan dengan label Jamur

Sinergi Muhammadiyah Kapuas: 73 Warga Terbantu dalam Bakti Kesehatan Jilid 2

Gambar
  Kuala KAPUAS  – Semangat kemanusiaan dan gotong royong mewarnai pelaksanaan Pengobatan Masal dan Sunatan Masal Jilid 2 yang digelar di Kabupaten Kapuas pada Senin (12/1/2026). Kegiatan ini merupakan hasil kolaborasi solid antara Majelis Pembinaan Kesehatan Umum (MPKU), Kesejahteraan Sosial, Lazismu, MDMC, serta seluruh Organisasi Otonom (Ortom) Muhammadiyah. Luar biasanya, seluruh pendanaan acara ini bersumber dari donasi warga dan para simpatisan, yang menunjukkan kemandirian serta kepedulian sosial yang kuat di tengah masyarakat. ​Suasana di lokasi kegiatan tampak sangat hidup dengan antusiasme warga yang hadir sejak pagi hari. Berdasarkan data panitia, sebanyak 58 peserta berhasil mendapatkan layanan pengobatan gratis dan 15 anak mengikuti prosesi sunatan masal. Kehadiran mahasiswa dari Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) dan Universitas Muhammadiyah Banjarmasin turut memberikan warna tersendiri; para mahasiswa ini terjun langsung membantu pelayanan medis serta memb...

Tumbuh Dalam Waktu Sehari-semalam

Gambar
mushroom in the night by jumatil on photosynth Saat berangkat shalat subuh pada hari Senin, 7 Maret 2016, admin melihat jamur diatas. Sepulang shalat admin mengabadikannya dalam foto dibawah ini: Jamur waktu Subuh Ketika istirahat siang, jamurnya makin besar sebagaimana dalam foto dibawah ini: Jamur waktu tengah hari Ketika pulang dari shalat Maghrib, jamurnya sudah menjadi sangat lebar sebagaimana foto dibawah ini: Jamur waktu Maghrib Jamur waktu Maghrib

Budidaya Jamur Tiram Putih

Gambar
Baglog jamur Pada hari Jum'at, 22 Juni 2012 Informasi Kapuas menyempatkan diri untuk mampir di rumah Pak Mansyur yang melakukan Budidaya Jamur Tiram Putih di Jl. Tiung VIII No. 209, Perumnas Pulau Telo, Kuala Kapuas, Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah. Beliau dapat dihubungi pada nomor HP 081352792206. Dalam kunjungan ini kepada Informasi Kapuas dijelaskan tentang tahapan budidaya Jamur Tiram Putih. Pertama-tama mereka mempersiapkan baglog  (gambar diatas). Bahan baglog  ini berasal dari serbuk kayu atau sabut kelapa atau sabut kelapa sawit (janjang kelapa sawit). Bibit jamur Selain mempersiapkan baglog, mereka juga mempersiapkan bibit (gambar diatas) untuk jamurnya. Ada bibit jamur yang berasal dari jagung. Baik baglog  maupun bibitnya disterilkan dulu dengan dikukus di dalam drum yang berisi air yang diuapkan (gambar dibawah). Drum tempat menguapkan bibit dan baglog Drum ini dipanaskan dengan kompor gas. Sebenarnya Bapak Mansyur sedang merakit autoclave ...

Postingan populer dari blog ini

Kamus Dayak Ngaju - Indonesia

Pengantar singkat Bahasa Dayak Ngaju (4)

Kode Pos di Kabupaten Kapuas