Postingan

Menampilkan postingan dengan label Dinas Kesehatan Provinsi

Kunjungan Kerja Pj. Bupati Kapuas dan Safari Ramadhan di Masjid Muhajirin Anjir Mambulau Barat

Gambar
  Pada hari Ahad, 17 Maret 2024 rombongan Safari Ramadhan Hervina Pulsa di Masjid Muhajirin. Kegiatan ini dihadiri oleh masyarakat sekitar masjid. Kegiatan diawali dengan sambutan Camat Kapuas Timur dan ketua FKUB Kabupaten Kapuas. Ketua FKUB menekankan pentingnya sinergi antara ulama dan umara. Bupati Kapuas, Erlin Hardi menekankan pentingnya pendidikan keagamaan yang akan membentuk akhlak. Beliau kembali menekankan pentingnya persamaan dalam membangun Kapuas Barkah dan Beriman. Beliau juga meminta masukan dari masyarakat. Beliau ingin membangun dari desa. Hidup nyaman, sehat dan pintar adalah 3 hal yang ingin beliau wujudkan.  Dalam kesempatan juga diberikan bantuan rumah ibadah tahun 2024 kepada 4 masjid di Kecamatan Kapuas Timur.  Tausiyah Ramadhan membahas masalah berbagai kemuliaan yang diterima manusia selama Ramdhan. Tidurnya saja bernilai ibadah. Amal diterima, sehingga disarankan perbanyak ibadah. Salah satunya adalah tarawih. Sayangnya diakhir Ramadhan jamaah tarawih makin b

Rapat Koordinasi Teknis Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit Provinsi Kalimantan Tengah

Gambar
 Pada hari Jum'at, 4 Desember 2020 bertempat di Hotel Aquarius, dilaksanakan kegiatan Rapat Koordinasi Teknis Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit Menular Provinsi Kalimantan Tengah. Tema kegiatan ini adalah Deteksi, Pencegahan dan Respon dalam Program Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit. Kegiatan ini diikuti oleh Dinas Kesehatan Kabupaten se-Kalimantan Tengah. Foto dikirimkan oleh Bapak M. Hipni

Webinar Program Kesehatan Keluarga Masa Pandemi COVID-19

Gambar
  Pada hari Selasa, 3 November 2020 dilaksanakan Webinar Program Kesehatan Keluarga Masa Pandemi COVID-19 tingkat Provinsi Kalimantan Tengah. Kegiatan ini diikuti oleh dinas kesehatan dan rumah sakit di Kalimantan Tengah. Dalam sambutannya, Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Tengah, dr. Suyuti Syamsul, MPPM mengajak seluruh hadirin untuk bisa melaksanakan kegiatan kesehatan keluarga dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan. Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Tengah, dr. Feryawan, MPH menjelaskan bahwa angka kematian ibu dan bayi sudah di bawah angka nasional. Namun diharapkan angka ini bukan karena jangkauannya kurang. Sampai saat kegiatan ini dilakukan, masih ada kabupaten yang masih belum melaporkan data kesehatan keluarga melalui aplikasi Komunikasi Data . 

Sosialisasi dan Advokasi Perizinan dan Registrasi Fasyankes Tingkat Provinsi Kalimantan Tengah

Gambar
Pada hari Kamis, 18 Mei 2017 bertempat di Hotel Neo Palangka Raya dilaksanakan kegiatan Sosialisasi dan Advokasi Perizinan dan Registrasi Fasyankes Tingkat Provinsi Kalimantan Tengah. Dalam sambutannya Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Tengah, dr. Suprastija Budi meminta agar Dinas Kesehatan yang mengeluarkan rekomendasi dapat melakukan pengawasan terhadap fasilitas pelayanan kesehatan tersebut. Dalam materi Perizinan dan Registrasi Fasilitas Pelayanan Kesehatan (Rumah Sakit), drg. Idawati Lina, M.Kes dari Direktoral Pelayanan Kesehatan Rujukan Kementerian Kesehatan menyebutkan bahwa rumah sakit vertikal banyak yang belum lengkap sarana dan prasarananya. Standar pemenuhan tenaga akan menggunakan rumus baru. Kementerian kesehatan sekarang sedang melakukan peninjauan kembali terhadap peraturan mengenai standar minimal sumber daya kesehatan di rumah sakit. Izin mendirikan dan izin operasional rumah sakit kelas C diberikan oleh Kepala Pemerintah Daerah Kabupaten setela

Staf rumah sakit ikuti kegiatan penguatan Promosi Kesehatan Rumah Sakit

Gambar
Pada hari Rabu-Jum'at, 6-8 April 2016 bertempat di aula Hotel Neo Palangka Raya dilaksanakan kegiatan Koordinasi Perencanaan Dalam Rangka Penguatan PKRS Tingkat Provinsi Kalimantan Tengah. Pertemuan ini diselenggarakan oleh Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Tengah dan diikuti oleh petugas Promosi Kesehatan Rumah Sakit se-Kalimantan Tengah. RSUD dr. H. Soemarno Sosroatmodjo mengirimkan Popo Subroto, SKM untuk mengikuti kegiatan tersebut.

Pertemuan Lintas Program dan Lintas Sektor Program Gizi Kalteng

Gambar
Pembukaan pertemuan oleh Ibu Wirda Pada hari Selasa, 29 Maret 2016 bertempat di aula Palace, Aquarius Boutiqe Hotel dilaksanakan kegiatan Pertemuan Lintas Program, Lintas Sektor (Dukungan Aspek Legal Pelayanan Gizi, Manajemen Obat, Surveilans Gizi, Penguatan Sistem Rujukan, dll) Tingkat Provinsi Kalimantan Tengah. Peserta pertemuan ini adalah para seksi dari dinas kesehatan, bidang Yanmed rumah sakit dan Bappeda dan Kesra Pemkab se-Kalteng. Dari hasil Riskesdas, Kalteng tinggi angka stantingnya. Tahun 2014 dan 2015 ada 80-an kasus gizi buruk dan ada yang meninggal.

Postingan populer dari blog ini

Kamus Dayak Ngaju - Indonesia

Pengantar singkat Bahasa Dayak Ngaju (4)

Laki-laki adalah "qawwam" bagi perempuan